- Back to Home »
- Aplikasi Studio Foto
Posted by : Yusuf Suprianto
Sabtu, 13 Oktober 2012
Saat ini
teknologi berkembang sangat pesat, banyak sekali teknologi-teknologi baru
bermunculan. Salah satunya bidang Fotografi, jika kita mengingat ke masa lalu,
pada jaman itu Foto adalah suatu hal yang sangat hebat (terus gw harus bilang
WOW gitu?). Karena pada jaman dulu jarang sekali foto-foto menghiasi dinding
rumah penduduk Indonesia. Karena pada jaman dulu jarang sekali orang yang
memiliki kamera, bahkan mungkin hanya orang-orang tertentu saja yang memiliki,
seperti jurnalis. Semakin lama kamera pun berevolusi, mulai dari model bohlam
pecah,Polaroid, kamera film(klise) hingga sekarang model digital yg menggunakan
memori sebagai penyimpanan gambar. Saat ini di Indonesia sudah banyak orang
yang memiliki kamera, handphone pun kini makin canggih dengan dilengkapi kamera
resolusi tinggi. Hal ini juga dibarengi dengan pertumbuhan usaha studio foto
yang banyak bermunculan dimana-mana. Apalagi dengan kebutuhan orang Indonesia
terhadap foto masih tinggi, selain sebagai dokumentasi, mengenang seseorang, foto
juga berguna sebagai sarat dalam urusan sipil.
Dari latar belakang diatas, saya mempunyai ide membuat
aplikasi ini. Aplikasi ini masih sederhana. Akan tetapi tidak menutup
kemungkinan untuk dikembangkan lagi. Aplikasi ini terdiri dari input kode
konsumen, nama konsumen, bayar. Dan ada combo box pilihan ukuran cetak, dan
jika kita memilih harga per lembar akan muncul di kolom harga. Saat kita
menginputkan jumlah yg ingin kita cetak lalu klik tombol total harga,..,dan
harga akan masuk. Begitu juga kolom kembalian. Saat tombol hapus diclick maka
semua kolom isian dan pilihan akan direset.
Setelah membuat form ssperti diatas, ketik skrip dibawah ini :
Public Class Form1
Dim
kembali As Double
a. Agar combo box dklik muncul pilihan,
ketik skrip dibawah ini
Private
Sub Form1_Load(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles
MyBase.Load
With
ComboBox1
.Items.Add("2x3")
.Items.Add("3x4")
.Items.Add("4x6")
.Items.Add("2R(dompet)")
.Items.Add("3R")
.Items.Add("4R")
.Items.Add("5R")
.Items.Add("10R")
End
With
End Sub
b. Agar saat memilih item yg ada dicombo
box muncul harga, ketik skrip dibawah
Private
Sub ComboBox1_SelectedIndexChanged(ByVal sender As System.Object, ByVal e As
System.EventArgs) Handles ComboBox1.SelectedIndexChanged
If
ComboBox1.Text = ("2x3") Then txtharga.Text = ("500")
If
ComboBox1.Text = ("3x4") Then txtharga.Text = ("750")
If
ComboBox1.Text = ("4x6") Then txtharga.Text = ("1000")
If
ComboBox1.Text = ("2R(dompet)") Then txtharga.Text = ("1000")
If
ComboBox1.Text = ("3R") Then txtharga.Text = ("1500")
If
ComboBox1.Text = ("4R") Then txtharga.Text = ("2000")
If
ComboBox1.Text = ("5R") Then txtharga.Text = ("5000")
If
ComboBox1.Text = ("10R") Then txtharga.Text = ("10000")
End Sub
c. Ketik skrip dibawah pada button Total
harga/proses
Private
Sub btproses_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles
btproses.Click
Dim
total As Single
total = (txtharga.Text * txtcetak.Text)
Tothar.Text = Format(total, "#.#")
End Sub
d. Ketik skrip dibawah pada button
kembalian
Private
Sub btkembali_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs)
Handles btkembali.Click
Dim
kembali As Single
kembali = txtbayar.Text - Tothar.Text
Kembalian.Text = Format(kembali, "#.#")
End Sub
e. Ketik skrip dibawah ini agar saat
button clear diklik, semua pilihan kembali pada posisi kosong
Private
Sub Button3_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles
Button3.Click
txtkode.Text = Nothing
txtbayar.Text = Nothing
txtcetak.Text = Nothing
txtharga.Text = Nothing
txtnama.Text = Nothing
ComboBox1.Text = Nothing
Tothar.Text = Nothing
Kembalian.Text = Nothing
End Sub
d. Dan yg terakhir button untuk keluar,
saat diklik akan muncul message box pilihan ya atau tidak
Private Sub Button4_Click(ByVal sender As System.Object,
ByVal e As System.EventArgs) Handles Button4.Click
Dim
pil As Single
pil = MsgBox("Anda Yakin untuk keluar?", vbQuestion + vbYesNo,
"Exit")
If
(pil = vbYes) Then Close()
End Sub
End Class
Dibawah ini adalah link untuk mendownload